Tahap
|
Tingkah Laku
|
Tahap-1
Orientasi
peserta didik pada masalah |
Guru menjelaskan
tujuan
pembelajaran, menjelaskan logistik yang dibutuhkan, mengajukan fenomena atau demonstrasi atau cerita untuk memunculkan masalah, memotivasi peserta didik untuk terlibat dalam pemecahan masalah yang dipilih. |
Tahap-2
Mengorganisasi
peserta didik untuk belajar |
Guru membantu peserta didik
untuk mendefinisikan dan mengorganisasi tugas belajar yang berhubungan dengan masalah tersebut |
Tahap-3
Membimbing
penyelidikan individual maupun kelompok |
Guru
mendorong peserta didik
untuk mengumpulkan informasi yang sesuai, melaksanakan eksperimen untuk mendapatkan penjelasan dan pemecahan masalah. |
Tahap-4
Mengembangkan
dan menyajikan hasil karya |
Guru membantu peserta didik dalam merencanakan dan menyiapkan
karya yang sesuai seperti laporan, video, dan model serta membantu mereka untuk berbagi tugas dengan temannya. |
Tahap-5
Menganalisis dan
mengevaluasi proses pemecahan masalah |
Guru membantu peserta didik untuk melakukan refleksi atau
evaluasi terhadap penyelidikan mereka dan proses-proses yang mereka gunakan. |
Halaman
- Home
- Pengertian Pembelajaran Berbasis Masalah
- Ciri-ciri Pembelajaran Berbasis Masalah
- Komponen PembelajaranBerbasis Masalah
- Konsep Dasar Pembelajaran Berbasis Masalah
- Langkah-langkah Model Pembelajaran Berbasis Masalah
- Sintaks Pembelajaran Berbasis Masalah
- Penilaian dan Evaluasi
- Keunggulan dan Kelemahan Pembelajaran Berbasis Masalah
Diberdayakan oleh Blogger.
di blog ini, warna merah kurang tepat, sulit dibaca nya..
:-)